
NOSTALGIA FILM GARUDA DIDADAKU SALAH SATU FILM SEPAK BOLA INDONESIA BERSAMA ARSENAL
Garuda di Dadaku adalah film yang paling populer dimasa 2009 dimana Arsenal pernah datang ke Indonesia bercerita tentang seorang anak yang mempunyai passion sepak bola dari kecil. Anak ini belum pernah mempunyai kesempatan untuk bermain sepak bola dengan banyak orang dan dalam pertandingan . Sampai akhirnya ada adanya seleksi untuk pertandingan atau tim Arsenal Indonesia . Dengan giat berlatih sampai menemukan teman baru dan seorang kekasih gadis yang dia sukai. Mempunyai teman baru dan teman perempuan yang selalu mendukung dia saat berlatih dan akhirnya sampai menjadi salah satu pemain Arsenal Indonesia. Di film ini kita belajar untuk mendapatkan sesuatu yang besar bukan hanya bermodal talenta saja, tapi perlu kerja dengan sangat keras dan tetap beristirahat . Untuk mendapatkan itu semua tentunya butuh dukungan dari orang-orang yang kita sayangi dan kita cintai.